Connect with us

Ketik yang Anda cari

Pendidikan

Siswa MAN 1 Bima Ikuti Pesantren Kilat

Siswa MAN 1 Bima mengikuti pesantren kilat.

Bima, Bimakini.- 30 siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Bima mengikuti kegiatan pesantren kilat, Sabtu (12/8/2017). Kegiatan dilaksanakan di sekolah setempat.

Kepala MAN 1 Bima, Drs M Amin, Minggu (13/8/2017) mengatakan, kegiatan ini bertujuan meningkatkan pemahaman agama. Apalagi saat ini siswa dihadapkan berbagai tantangan sosial.

Materi yang diajarka, kata dia, seperti tata cara ibadah dan akhlak yang baik. Agar tujuan madrasah dapat tercapai.

Saat ini, kata dia, siswa dihadapkan berbagai persoalan sosial, seperti penggunaan obat terlarang, pergaulan yang melabrak nilai keislaman.

“Kegiatan ini bertujuan untuk mendidik siswa untuk lebih taat beribadah kepada Allah SWT, ”ujarnya. (BK36)

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.
Advertisement

Berita Terkait

Pendidikan

Bima, Bimakini.- Setelah pendaftaran dibuka secara Online sejak akhir Mei hingga 30 Juni, 295 siswa baru terdaftar di MAN 1 Bima. Sesuai jadwal, Panitia...

Pendidikan

Bima, Bimakini.- Sebanyak 228 siswa MAN 1 Bima mengikuti Ujian Akhir Madrasyah Berstandar Nasional Berbasis Komputer (UAMBN- BK), Senin (9/3). Mereka yang ikut ujian...

Hukum & Kriminal

Bima, Bimakini.- Untuk mengantisipasi terjadinya kasus pencurian, jajaran MAN 1 Bima memasang CCTV empat titik. Yakni di area parkir dua unit, pintu masuk dan...

Pendidikan

Bima, Bimakini.- Kompetisi Sains Madrasyah (KSM), lima siswa MAN 1 Bima akan menuju lomba yang sama ditingkat Provinsi NTB Agustus mendatang. Kelima siswa tersebut...

Pendidikan

Bima, Bimakini.- Ada yang menarik di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Kabupaten Bima. Jika pada kebanyakan sekolah menghukum siswa yang terlambat datang sekolah dengan...