Connect with us

Ketik yang Anda cari

Berita

Usai Sholat Idul Adha,Warga Ziarah Kubur

Warga ziarah kubur usai shalat Idul Adha di Selaparang.

Warga ziarah kubur usai shalat Idul Adha di Selaparang.

Dompu,Bimakini.- Hari Idul Adha 1437 Hijriah yang jatuh Tanggal 12 September Tahun 2016 ini,tidak semeriah pada Hari Idul Fitri Dua Bulan lalu .itu dapat dilihat
pada acara Sholat Idul Adha di Masjid Masjid serta tanah lapang yang ada di Dompu.bahkan Idul Adha tahun ini warga lebih banyak memanfaatkan untuk mengunjungi Makam makam yang ada.”Usai Sholat Idul Adha kita manfaatkan untuk ziarah ke Makam kekuarga”ujar Hasnah warga Selaparang Matua Kecamatan Woja Senin(12/9).
Sementara acara untuk mengunjungi dan silaturahmi dengan keluarga katanya,pada Lebaran qurban tahun ini tidak dilakukan dulu mengingat Lebaran Idul Fitri bulan lalu sudah dilakukan.”lebaran ini betul betul difokuskan pada Ziarah Makam Keluarga dan Menyembelih Hewan Qurban”katanya di TPA Selaparang .
Hal senada juga dikatakan Mukhlis warga Desa Bara Kecamatan Woja,dimana usai Lebaran mereka berbondong bondong memadati Lokasi lokasi pemakaman.selain itu bagi warga yang memiliki Hewsn Qurban hari Raya Idul Adha 1437 H senin kemarin benar benar dimanfaatkan untuk menyembelih Hewan Qurban.itupun setelah mereka usai melaksanakan Ziarah kubur.
Pantauan Bimeks beberapa lokasi Perkuburan Umum yang ada di sekitar Kota Dompu memang kerap dipaditi Warga,Seperti TPA di Rabalaju,TPA di Bali Bunga,TPA di Simpasai dan juga TPA di Kaki Gunung Nowa ramai dikunjungi masyarakat.seperti halnya juga di TPA Selaparang terlihat Wakil Ketua DPRD Dompu M.Amin Saguni S.Pd bersama keluarga juga usai melaksanakan Sholat Idul Adha mengunjungi dan Ziarah ke Makam Keluarganya.dan ini dilakukan oleh Wakil Ketua DPRD Dompu Duta PKB setiap Hari Lebaran dan juga hari hari lainya.(BE.24).Ada foto ziarah kubur.( BK/*)

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.
Advertisement

Berita Terkait

Pemerintahan

Bima, Bimakini.- Salat Idul Adha 1443 Hijriah jajaran Pemerintah Kabupaten Bima Ahad 10 Juli 2022 dipusatkan di Masjid Agung Kabupaten Bima Godo Kecamatan Woha....

Berita

  Dompu, Bimakini. – Ratusan warga dan Perangkat Desa Mangge Asi, Kecamatan Dompu antusias mengikuti program vaksinasi COVID-19 dosis pertama oleh petugas Kesehatan Puskesmas...

Pemerintahan

Dompu, Bimakini. – Dinilai mampu memenuhi hak anak, Kabupaten Dompu dinobatkan sebagai Kabupaten Layak Anak (KLA) dari tingkat Pratama pada 2020 menjadi tingkat Madia...

NTB

Bima, Bimakini.- Saat menjadi khatib shalat Idul Adha 1441 H di Lapangan Sepakbola Desa Doridungga Kecamatan Donggo Kabupaten Bima, Jumat (31/7). Gubernur NTB Dr...

Peristiwa

Bima, Bimakini.- Pascakebakaran 57 rumah di Desa Ntonggu, Kecamatan Palibelo, Bupati Bima Indah Dhamayanti Putri dan Wakil Bupati Bima Dahlan M Noer, M. Pd,...