Connect with us

Ketik yang Anda cari

Peristiwa

Korban Tewas Saat Gempa Diduga Jantungan

ilustrasi

Kota Bima, Bimakini.- Penyebab meninggalnya warga RT 08 RW 03 lingkungan Bedi Kelurahan Manggemaci, Siti Hajar (30) diduga karena jantungan.

Kaur Reskrim juga Kepala KBO Reskrim Polres Bima Kota, IPDA Wongso mengatakan saat itu korban penik saat gempa terjadi. Kroban saat itu sempat menyelamatkan diri, lantas jatuh hingga pingsan. “Sempat dibawa ke rumah sakit dan diketahui tewas diperjalanan,” ujarnya pada Bimakini, Jumat.

Baca Juga: Gempa, Kaget, Jatuh di Lantai, Tewas

Korban, kata dia, diketahui memiliki riwayat penyakit jantung. Setelah sempat di bawa ke RSUD Bima, jenazah korban dibawa ke kediaman untuk dikebumikan.(BK32)

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.
Advertisement

Berita Terkait

Peristiwa

Bima, Bimakini.- Gempa kembali menggoyang sejumlah wilayah di Nusa Tenggara Barat, Rabu (07/07) pagi. Salah satu yang merasakan dampak kuatnya adalah wilayah Bima Kota...

Pendidikan

Bima, Bimakini.- Mahasiswa semester tujuh Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Yahya Bima, gelar kegiatan penyuluhan gempa bumi dan banjir. Mahasiswa STIKES Yahya Bima, Sudirman...

NTB

Mataram, Bimakini.- Gubernur NTB, Dr. H Zulkieflimansyah, menerima kunjungan kerja DPRD Provinsi Sulawesi Tengah, terkait dengan penanganan bencana gempa yang melanda NTB tahun 2018...

Peristiwa

Bima, Bimakini.- Gempa bumi yang mengguncang di Selatan Labangka, Kabupaten Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB) bermagnitudo 5,4 yang kemudian dimutakhirkan menjadi Magnitudo 5,1 Sabtu...

Peristiwa

Bima, Bimakini.- Gempa bumi tektonik 5,4 SR menggoyang pulau Sumbawa Nusa Tenggara Barat Sabtu (13/6) sekitar pukul 17.15 WITA. Guncangan gempa bahkan terasa kuat...