Connect with us

Ketik yang Anda cari

NTB

Ikatan Bank Sampah dan Community Recycling Solution Berharap Dukungan Pemprov NTB

Mataram, Bimakini.- Gubernur NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah, menerima silahturrahim Ikatan Bank Sampah dan Community Recycling Solution, di Pendopo Gubernur, Senin (1/7/2019).

Gubernur menyambut baik dan mendukung apa yang digagas oleh Ikatan Bank Sampah dan Community Recycling Solution tersebut. Gubernur mengarahkan agar kedepannya, fasilitas atau alat dapat diproduksi di STIP.

Andrew Sinclair dan Katarina Persson, yang mewakili Community Recycling Solution, menjelaskan akan menyediakan fasilitas untuk mengubah sampah plastik atau steroform menjadi energi dengan teknik Pyrolysis.

“Alat tersebut akan siap beroperasi dalam 2-3 bulan mendatang. Sehingga dukungan Pemerintah Provinsi sangat diperlukan untuk kelancaran proyek tersebut”, jelasnya. PUR

Iklan. Geser untuk terus membaca.

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.

Berita Terkait

Peristiwa

Lombok Tengah, Bimakini.-  Komitmen dalam menjalankan program Corporate Social Responsibility (CSR), PT Pertamina Patra Niaga Regional Jatimbalinus melalui Depot Pengisian Pesawat Udara (DPPU) BIL...

NTB

Mataram, Bimakini.- Ikhtiar untuk mewujudkan NTB Asri dan Lestari melalui Program Bebas Sampah ( Zero Waste) terus digiatkan Pemerintah Provinsi NTB di bawah kepemimpinan...

NTB

Mataram, Bimakini.-  Wakil Gubernur (Wagub) Nusa Tenggara Barat, Dr. Hj. Sitti Rohmi Djalilah M.Pd, merespon positif ide serta gagasan dari Lombok Eco International Connection...

Olahraga & Kesehatan

Dompu, Bimakini.- Sebelum program Jimpitan Sampah yang dilakukan oleh UKM Kempo, perilaku masyarakat membuang sampah sembarang sudah menjadi kebiasaan. Bahkan pemandangan sampah tercecer dimana-mana...

NTB

Mataram, Bimakini.- Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Barat NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah, menghadiri acara halal bihalal dan silaturrahmi dengan Bank Sampah se Lombok, di kantor...