Connect with us

Ketik yang Anda cari

Peristiwa

Pemakaman Pasien Reaktif Asal Bolo Langgar Protokoler Kesehatan

Suasana pemakaman pasien dalam pengawasan (PDP) yang disesaki pelayat.

Bima, Bimakini.- Proses pemakaman pasien reaktif, ST (74) asal Desa Rato, Kecamatan Bolo, dilakukan oleh Tim Gugus Covid – 19 Kabupaten Bima, sekitar pukul 10.15 Wita di TPU desa setempat, Kamis (11/6). Mirisnya, proses pemakaman pasien reakif tersebut melanggar protokoler kesehatan, karena pelayat  banyak masuk di area pemakaman.

Pantauan  Bimakini.com, Tim Gugus Covid – 19 Kabupaten Bima memakamkan jenazah sesuai prosedur. Yakni menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) lengkap.

Selain itu, sejumlah warga juga terlihat mendekat diliang lahat. Pihak keluarga sempat menolak keputusan Tim Gugus Covid – 19 Kabupaten Bima untuk melakukan pemakaman dengan standar protokol penanganan Covid – 19. Alasannya almarhumah bukan pasien Covid – 19, karena sudah lama mengidap asma. Tapi setelah diberikan pemahaman oleh petugas Covid – 19, keluarga menyetujuinya. (KAR)

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.

Berita Terkait

Peristiwa

Bima, Bimakini.- Penerapan Protokol Kesehatan (Prokes Status) di tengah Pandemi Covid-19 masih terus digaungkan kepada masyarakat Bima umumnya. Bhabinkamtibmas Desa Tambe Polsek Bolo, Bripka...

Peristiwa

Bima, Bimakini.- Presiden RI Joko Widodo kerap mengimbau warga masyarakat untuk tetap menerapkan Protokol Kesehatan (Prokes) Covid-19 di masa pandemi seperti saat ini. Namun...

Peristiwa

Kota Bima, Bimakini.- Meskipun anda telah divaksin baik tahap satu dan tahap dua, tidal lantas mengabaikan Protokol Kesehatan (Prokes) Covid-19. Malah diimbau agar tetap...

Peristiwa

Kota Bima, Bimakini.- Status PPKM Mikro yang masih diberlakukan di wilayah Kota Bima, membuat Polres Bima Kota kian intens menggelar razia penerapan Protokol Kesehatan...

Peristiwa

Bima, Bimakini.- Menjelang Kejuaraan Dunia Superbike atau bernama resmi FIM MOTUL Superbike World Championship (WSBK) Mandalika tahun 2021, Kapolres Bima AKBP Heru Sasongko S...