Connect with us

Ketik yang Anda cari

Peristiwa

21 Warga Dompu Positif Corona

dr Nurhandani Eka Dewi, SPA, MPH

Dompu,  Bimakini.- Kasus positif baru Covid19 di NTB, terus muncul. Tidak terkecuali di Pulau Sumbawa. Data Ahad (25/10), dari 26  positif baru, semuanya dari pulau Sumbawa.

Kabupaten Dompu 21 orang, Kabupaten Sumbawa 1 orang, Kabupaten Sumbawa Besar 2 orang,  Kabupaten dan Kota Bima masing-masing satu warga.

Namun, ada 22 kesembuhan per Ahad, dua diantaranya dari Dompu dan 1 Kabupaten Bima. Untuk Ahad, tidak ada kasus kematian baru di NTB.

Kepala Dinas Kesehatan (Dikes) Provinsi NTB,  dr Nurhandani Eka Dewi, SPA, MPH mengatakan, untuk wilayah Pulau Sumbawa tedapat kecenderungan munculnya kasus-kasus klaster baru. Terutama di Dompu dan Bima.

Untuk itu, kata dia, penerapan protokol Covid19 di tiga wilayah itu diperketat. Agar tidak   muncul lagi kasus-kasus baru lainnya.

Iklan. Geser untuk terus membaca.

Jika muncul kasus kematian, kata dia, maka akan membuat  daerah ini semakin naik nilai atau statusnya. Untuk itu diimbaunya agar tetap taat protokol Covid19 dengan mengenakan masker, mencuci  tangan di air mengalir secara teratur. (BE04)

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.

Berita Terkait

Opini

Oleh  : Zidniy Ilma Seminggu yang lalu, tepatnya pada tanggal 10 Februari 2022, 2 orang dokter serta puluhan Tenaga Kesehatan (Nakes) yang bertugas di...

Pemerintahan

Bima, Bimakini.- Seiring meningkatnya jumlah warga yang terpapar Covid-19, Pemerintah Kabupaten Bima langsung mengambil langkah penanganan untuk mengurangi dampaknya. Sekretaris Daerah Kabupaten Bima Drs.H.M.Taufik...

Opini

Oleh : Puja Anggriani   Diketahui, virus Covid-19 pertama kali terjadi di kota Wuhan pada tahun 2019.  Tidak hanya menyerang kota Wuhan saja, Virus...

Peristiwa

Dompu, Bimakini. – Limbah medis bahan berbahaya dan beracun (B3) bekas penanganan pasien terjangkit Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) diduga dibuang oknum petugas dilokasi...

Olahraga & Kesehatan

Kota Bima, Bimakini.- Anak-anak juga kini menjadi ancaman terberat dalam serangan virus berbahaya yang bernama korona. Meskipun penyebarannya kini, mulai menurun drastis baik pada...