Connect with us

Ketik yang Anda cari

Dari Redaksi

Wakil Gubernur NTB, Dr Hj Siti Rohmi Djalilah, MPd meluncurkan Desa Bersinar yang dipusatkan di Lapangan Atletik Manggemaci, Kota Bima, Jumat 6 Maret 2020....

Dari Redaksi

LANTARAN bosan menunggu bantuan dari pemerintah, pihak  Sekolah Dasar Negeri (SDN) Woro, Kecamatan Madapangga membangun pagar melalui dana swadaya. Dewan guru pun patungan, ada...

Dari Redaksi

Jumlah korban meninggal dunia akibat gempa bumi berkekuatan 7,0 Skala Richter (SR) di Lombok, Ahad (5/8/2018) lalu lebih dari 381 orang. Jumlah paling besar...

Dari Redaksi

Ada dua peristiwa hukum di Pengadilan Negeri (PN) Raba Bima, Senin (2/3) siang lalu. Majelis Hakim membuat dua keputusan penting bagi penegakkan supremasi hukum...

Dari Redaksi

Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kota Bima menunjukan eksistensinya sebagai wadahnya kaum  muda. Mereka  menggelar kegiatan Ngamen Penuh Inspiratif pada sejumlah kampus. Ada juga...

Dari Redaksi

Bima,Bimakini.com.-Dosen Ilmu Komunikasi, Dr. Kadri, menyampaikan hal menarik soal karut-marut perkorupsian saat pelatihan peningkatan kapasitas jurnalis dalam pemberitaan isu anggaran yang ramah pembaca di...

Dari Redaksi

            Bulan Dzulhijah berlalu, suasana Muharram menyergap.   Umat Islam  kini memasuki tahun baru Islam 1435 Hijriyah.  Tahun Hijriah atau Tahun Baru Islam dimulai saat...

Dari Redaksi

Ada yang menghangatkan suasana saat pelatihan Peningkatan Kapasitas Jurnalis Tingkat Kabupaten tentang Pemberitaan Pengelolaan Anggaran Publik yang Ramah Pembaca, di Hotel Marina, Senin (28/10)...

Dari Redaksi

Tanggal 28 Oktober diperingati sebagai hari Sumpah Pemuda. Suatu momentum kebangkitan kaum muda dalam upayanya mengisi kemerdekaan. Kaum muda merupakan elemen penting bagi Negara...

Dari Redaksi

Ini perkembangan terbaru dari proses Provinsi Pulau Sumbawa (PPS) menjadi daerah otonomi baru (DOB). Saat sidang paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Kamis (24/10)...

Dari Redaksi

Bima,Bimakini.com.-Ada yang menarik soal bidang pendidikan dari bumi Nggahi Rawi Pahu. Sejumlah sekolah, Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) dan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)...

Dari Redaksi

Bima,Bimakini.com.-Ada yang menghentak di pelataran bumi Nggahi Rawi Rahu, Dompu. Bupati H. Bambang, menyergap suasana. Menjemur pegawai karena absen saat acara 1 Muharam atau...

Dari Redaksi

            Kabupaten Bima kembali dihebohkan kasus keracunan makanan. Sebelumnya, kasus serupa menguncang bumi Parado, kini menyasar wilayah Lanta Barat Kecamatan Lambu. Ratusan orang terkapar,...

Dari Redaksi

Bima, Bimakini.com.-Bak bola salju, kasus Narkoba mengelinding ke berbagai ruang. Menyusuri korbannya dari berbagai kelompok umur. Dari berbagai pemberitaan media massa di Bima dan...

Dari Redaksi

Bima,Bimakini.com.-Ada yang ‘bergolak’  dari kawasan Timur sejak tiga hari terakhir. Suatu ledakan partisipasi kaum muda Kecamatan Sape Kabupaten Bima menyorot kondisi ruas jalan Provinsi...

Dari Redaksi

Bima,Bimakini.com.-Umat Islam dalam suasana Idul Fitri 1434 Hijriyah. Makna qurban kembali dihadapkan dengan kekinian umat Islam mengiringi perjalanan waktu. Kita selalu ditantang agar cerdas...

Dari Redaksi

Bimakini.com.-Ada berita menggembirakan soal pembentukan Provinsi Pulau Sumbawa (PPS). Badan Legislasi Nasional sudah menetapkan berkas pembentukan masuk daftar Daerah Otonomi Baru (DOB). Ini berarti...

Dari Redaksi

Bimakini.com.-Ini kabar terbaru dari fasilitas yang digadang-gadang menjadi cikal-bakal   pembangunan kampus negeri di Desa Sondosia Kecamatan Bolo Kabupaten Bima. Fasilitas senilai Rp2,5 miliar itu...