Connect with us

Ketik yang Anda cari

Pemerintahan

Qurban: Kepala Daerah tidak bisa Kerja Sendirian

ilustrasi

ilustrasi

Bima, Bimakini.- Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Kabupaten Bima,  H Qurban, SH, mengatakan Kepala Daerah tidak dapat bekerja sendirian tanpa  dukungan dari aparatur, terutama dalam rangka mendukung program pemerintah.

Oleh karena itu, katanya, semua ASN harus siap melaksanakan tugas demi mendukung kegiatan Kepala Daerah maupun atasan   dalam menyukseskan program. Hal  ini demi mendukung kelancaran tugas atasan “”Apapun yang dilaksanakan oleh Kepala Daerah maupun atasan, tanpa dukungan dari kita semua, maka program tersebut tidak bisa lancar sesuai yang diharapkan,” ingatnya.

Qurban mengajak ASN bersama melaksanakan tugas demi mendukung program kerja Kepala Daerah dalam melaksanakan program kerja dalam lima tahun ke depan. (BK32)

Bagikan berita

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Ekonomi

Bima, Bimakini.- Mengantsipasi dinamika pasca penetapan fleksibilitas harga acuan pembelian komoditas jagung, Wakil Bupati Bima H.Dahlan M.Noer Senin (29/4) memimpin rapat koordinasi di Ruangan...

Pemerintahan

Bima, Bimakini.- Kabupaten Bima mendapat predikat terbaik Kepatuhan Pelayanan dari Ombudman RI Perwakilan NTB. Penghargaan diberikan Selasa 16 Januari 2024 di aula kantor Bupati...

Ekonomi

Bima, Bimakini.- Pemerintah Kabupaten Bima dan pemerintah Kabupaten Muna Barat Sulawesi Tenggara melalui surat keputusan nomor: 500/98/KB/2023 bersepakat menandatangani perjanjian kerjasama pengendalian inflasi oleh...

Hukum & Kriminal

Bima, Bimakini.- Pemerintah Kabupaten Bima melalui Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti Putri, SE dan Kejaksaan Negeri Bima melalui Kepala Kejaksaan Dr.Ahmad Hajar Zunaidi, SH,...

Pemerintahan

Bima, Bimakini.- Rapat Fasilitasi Penyelesaian Aset, Personel, Pembiayaan, Sarana dan prasarana serta Dokumen (P3D)  Pemerintah Kabupaten Bima kepada Pemerintah Kota Bima  berlangsung Senin (20/6/2022)...