Connect with us

Ketik yang Anda cari

NTB

PORPROV XI NTB: Hari Kedua, Gubernur Sambangi Venue Pertandingan

Gubernur NTB di venue E-sport.

Mataram, Bimakini.- Gubernur Nusa Tenggara Barat, Dr. H. Zulkieflimansyah, didampingi Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga, Tri Budi Prayitno dan Ketua Umum KONI NTB, H. Mori Hanafi,
di hari kedua kemarin, Senin (20/2/2023), penyelenggaraan Pekan Olahraga Provinsi XI hadir memberikan semangat di beberapa venue pertandingan.

Cabang olahraga Panjat Tebing di PORPROV XI NTB mengambil venue di Gelanggang Pemuda Mataram dan mempertandingkan 16 nomor, dengan memperebutkan 32 medali emas, 32 perak dan 32 perunggu.

Sebanyak 120 atlet dari 10 kabupaten/kota akan bersaing berebut 32 medali emas.

Hingga hari kedua kemarin, cabor panjat tebing baru mengeluarkan 3 medali emas. Tiga medali emas itu berhasil direbut atlet asal Dompu, Kota Bima dan Sumbawa Barat. Masih ada 29 medali emas lagi untuk diperebutkan. PUR

Iklan. Geser untuk terus membaca.

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.

Berita Terkait

Politik

Kota Bima, Bimakini.- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bima sudah menetapkan calon anggota DPRD Kota Bima terpilih, Kamis 2 Mei 2024. Penetapan dilakukan dalam...

Politik

Kota Bima, Bimakini.- Partai Amanat Nasional (PAN) dan Partai Golongan Karya (Golkar) ditetapkan oleh KPU Kota Bima, Kamis 2 Mei 2024 masing-masing meraih lima...

Politik

Kota Bima, Bimakini.- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bima, Kamis sore  2 Mei 2024 menetapkan perolehan suara pada Pemilu Legislatif untuk DPRD Kota Bima....

Politik

Mataram, Bimakini.- Beredarnya photo PJ Walikota Bima H Muhammad Rum dengan Ketua Demokrat Kota Bima, Ryan Permana Putra tidak membuat H Arahman Abidin risau....

Politik

Kota Bima, Bimakini.- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bima menyosialisasikan Tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bima. Apalagi tahapan...