Connect with us

Ketik yang Anda cari

Pemerintahan

Masa Tanggap Darurat Diperpanjang hingga 12 Januari

Kondisi sampah sisa banjir di gang-gang Kelurahan Dara.

Kota Bima, Bimakini.- Masa tanggap darurat sebelumnya ditetapkan sampai Kamis (5/1/2017), namun kini diperpanjang hingga 12 Januari 2017. Perpenjangan itu karena sejumlah pertimbangan.

PLT Kabag Humas dan Protokol Setda Kota Bima, Syahrial Nuryadin, S.Ip, MM, Rabu (4/1/2017).

Salah satu pertimbangannya, kata dia, karena masih banyak lingkungan yang belum dibersihkan dari sisa sampah dan lumpur banjir bandang.

“Sesuai kesepakatan forum rapat, tanggap darurat diperpanjang satu minggu. Karena ada beberapa klaster yang belum sepenuhnya tuntas,” katanya.

Klaster yang belum tuntas penanganannya, kata dia, seperti kesehatan, pendidikan, perlindungan sosial dan logistik. Pemkot Bima dan tim lainnya akan berupaya untuk memaksimalkan perpanjangan masa tanggap darurat tersebut.

Iklan. Geser untuk terus membaca.

“In sha Allah pemerintah tetap bekerja maksimal, target pemerintah semua tuntas pada 12 Januari,” ujarnya. (BK.25)

Bagikan berita

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Pemerintahan

Kota Bima,  Bimakini.- Pemerintah Kota (Pemkot) Bima menggelar Tabligh Akbar Akhir Tahun 2018 Masehi, Senin (24/12). Tabligh Akbar ini juga menjadi refleksi 2 tahun...

Peristiwa

Kota Bima, Bimakini.- Hingga sekarang, tiga dari 10 korban banjir di RT 01 RW 01 Kelurahan Penaraga Kecamatan Raba masih tidur dalam rumah berdinding...

Peristiwa

Kota Bima, Bimakini.- Pemerintah Kota Bima menyelenggarakan kegiatan Tabligh Akbar serta Dzikir dan Doa Bersama, dirangkaikan dengan Peringatan 1 Tahun Musibah Banjir Bandang, Sabtu...

Pemerintahan

Kota Bima, Bimakini.- Pascabanjir, penertiban atau pengendaliaan pemanfaatan ruang Kota Bima menjadi isu hangat dan mendesak dilakukan. Pemanfaatan ruang yang tidak sesuai daya dukung...

Pemerintahan

Kota Bima, Bimakini.- Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai (TKPSDA WS) Sumbawa menggelar sidang pleno dengan agenda evaluasi penanganan bencana banjir Kota Bima...