Connect with us

Ketik yang Anda cari

Peristiwa

Dishub Pasang Plang KTL untuk Ini

Pemasangan plang kawasan tertib lalu lintas oleh Dishub.

Kota Bima, Bimakini.- Untuk meminimalisir kecalakaan lalu lintas, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bima, Kamis (4/5/2017) memasang plang Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL) di dua titik. Yakni bagian barat Taman Ria dan Bagian Timur Trafficlinght di Kelurahan Penatoi.

Kabid Perhubungan Kota Bima, Sugiarto dikantornya mengatakan, pemasangan papan TKL tersebut bertujuan untuk keselamatan pengguna jalan. Selain itu, sebagai penanda bagi pengendara, bawah jalur tersebut harus tertib. Hal ini harus dipahami oleh masyarakat, khususnya bagi pengendara.

“Masyarakat Kota Bima, pengguna jalan agar selalu ikuti rambu-rambu lalu lintas saat berkendara demi keselamatan,” imbuhnya.

Termasuk menurunkan kecepatan, yakni maksimal 40 kilometer perjam. (BK32)

Iklan. Geser untuk terus membaca.
Bagikan berita

Ikuti berita terkini dari Bimakini di Google News, klik di sini.

Click to comment
Komentar sepenuhnya tanggung jawab pribadi. Hindari komentar bermuatan pelecehan, intimidasi, dan SARA.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Pemerintahan

Kota Bima, Bimakini.- Pemerintah Kota (Pemkot) Bima telah menetapkan lokasi Car Free Day (CFD) setiap pekannya di jalur depan  Kantor Wali Kota Bima, hingga ...

Peristiwa

Kota Bima, Bimakini.- Hari kedua, Selasa (22/6) pagi Dinas Perhubungan bersama Organda dan Jasa Raharja kembali melakukan penertiban terhadap angkutan Kota (Angkot) yang memarkirkan...

Hukum & Kriminal

Kota Bima, Bimakini.- Tim gabungan terdiri dari Dinas Perhubungan, Organda, Sat Lantas Polres Bima-Kota dan Jasa Raharja, Senin (21/6) pagi melakukan penertiban terhadap angkutan...

Ekonomi

Kota Bima, Bimakini. – Tim terpadu, Senin (21/6) pagi menertibkan angkutan umum antar kota yang kerap mangkal liar disejumlah titik di Kota Bima. Saat...

Peristiwa

Kota Bima, Bimakini- Rupanya masih ada armada Bus tak memiliki garasi dan masih memarkir kendaraan disejumlah badan jalan. Untuk itu, Kamis (17/6) DPC Organda...